Home / KOMODITAS PERDAGANGAN (page 15)

KOMODITAS PERDAGANGAN

Laba Gowa Makasar Tourism Development Mengalami Penurunan 26,6%

Emiten Properti PT. Gowa Makasar Tourism Developmen Tbk. atau GMTD mencatatkan laba bersih selama tahun 2016 hingga Rp. 86,91 M, mengalami penurunan 26,6% secara tahunan dari yang semula pada tahun 2015 di angka Rp. 118,5 M. Berdasar data laporan keuangan pada ...

Read More »

TPID Kesusahan Untuk Mengendalikan Harga Bawang Merah & Cabai Merah

Angka inflasi DIY (Daerah Istimewa Yogyakarta) di Bulan Februari 2017 hingga 0,34%. Salah satu penunjang dari inflasi pada wilayah ini ialah adanya kenaikan pangan terutama pada cabai rawit merah serta bawang merah. TPID (Tim Pengendali Inflasi Daerah) mengaku tengah mengalami ...

Read More »

Cabai Rawit Merah Mahal , Harga Bawang Juga Mulai Naik

Untuk hari ini Harga dari cabai rawit merah belum da tana turun dan masih melambung tinggi. Dari data hasil survie saat di Pasar Bintaro pagi ini, untuk harga dari cabai rawit merah dengan harga Rp 160.000/kg. Pada pertengahan bulan Desember ...

Read More »

Penurunan Dolar Tingkatkan Harga Emas

Harga emas mengalami peningkatan akibat penurunan Dolar Amerika Serikat serta pasar yang saat ini masih menantikan detail rencana terkait kebijakan pajak yang akan diambil oleh Presiden Donald Trump. Harga emas mengalami kenaikan di tengah keadaan rendahnya pembelian sejalan dengan momen ...

Read More »

Ganjar Tunggu Bantuan BI Buat Pasar Ekspor Yang Baru

Ekspor Jawa Tengah pada tahun lalu mengalami penurunan akibat keadaan ekonomi di 2 negara tujuan ekspor yakni China dan Amerika Serikat. Bank Indonesia diminta supaya dapat ikut serta dalam membuat pasar baru, sehingga berasal dari beberapa Negara tujuan utama ekspor ...

Read More »

Dirut BEI : Jokowi Mengawali Ekonomi Pada Keadaan Berat

Tito Sulistio selaku Direktur Utama PT. BEI (Bursa Efek Indonesia) mengungkapkan keadaan perekonomian di Indonesia pada era kepemimpinan Presiden Jokowi (Joko Widodo) cukup sulit. Harga dari komoditas telah tidak menjadi tinggi serta likuiditas yang sangat ketat menjadi salah satu factor. ...

Read More »

Tembakau & Cabai Diprediksi Dorong Inflasi Di Jember

Peningkatan beberapa harga komoditas pada sayuran, cabai sampai tembakau diprediksi akan meningkatkan inflasi di Jember di bulan Februari ini. Cuaca yang buruk membuat sejumlah komoditas mengalami gagal panen, yang berakibat stok berkurang lalu kemudian membuat harga meningkat jauh lebih tinggi ...

Read More »

Jakarta Masih Tetap Menguasai Pasar Modal Di Indonesia

Provinsi DKI Jakarta hingga sekarang ini masih jadi provinsi yang memiliki total investor serta investor aktif paling tinggi pada tahun 2015 dan tahun 2016. Total dari investor yang ada di Ibukota Indonesia tersebut menyentuh angka 165.373 SID atau Single Investor ...

Read More »

Harga Karet Tahun 2017 Ini Harga Karet Stabil

pada faktor fundamental. Adapun produksi yang ada di Indonesia diprediksi akan mengalami sedikit kenaikan jika dibandingkan dengan tahun lalu. Sejak akhir perdagangan Kamis, 26 Januari lalu, harga karet yang terdapat di Tokyo Commodity Exchange tetap stabil berada lebih dari 300 ...

Read More »

Aksi Profit Taking Terus menekan harga CPO

Harga minyak sawit mentah atau Crude Palm Oil (CPO) terus merosot pada perdagangan hari ini setelah sebelumnya mengalami penguatan yang cukup signifikan pada perdagangan sebelumnya. Mengacu pada data Bloomberg, Harga CPO Kontrak April 2017 di Malaysia Derivative Exchange turun 0,9% ...

Read More »