Home / KOMODITAS PERDAGANGAN (page 2)

KOMODITAS PERDAGANGAN

Kemtan – Stok Daging Jelang Natal Aman

Menjelang berakhirnya tahun 2018, permintaan masyarakat terhadap daging mengalami lonjakan karena akan ada hari besar Natal dan juga tahun baru. Kementerian Pertanian (Kemtan) mengklaim jika saat ini stok daging masih mencuki untuk kebutuhan natal dan tahun baru yaitu ada sekitar ...

Read More »

Akhir Tahun Harga Beras Diproyeksi Naik 10%

Harga beras di akhir tahun 2018 ini diperkirakan akan mengalami kenaikan 5% sampai 10% dari kisaran harga saat ini. saat ini harga beras di Pasar Induk Beras Cipinang (PIBC) seharga Rp 9.300 per kg hingga Rp 12.200 per kg untuk ...

Read More »

Tahun 2019, Produksi Batubara Di Prediksi Lebih Rendah

Diperkirakan produksi batubara pada tahun 2019 nanti bisa lebih rendah di bandingkan produksi pada tahun ini. hal tersebut karena ada beberapa tantangan yang akan di hadapi pada industri batubara, mulai dari fluktuasi harga hingga kewajiban dalam memasok kebutuhan batubara dalam ...

Read More »

Impor Kedelai Masih Stabil Hingga Maret

Masih belum bisa memenuhi kebutuhan dalam negeri, Indonesia masih harus mengimpor kedelai. Langkah impor ini agar bisa menutupi kebutuhan industri di Indonesia. Hingga bulan Maret 2018, jumlah impor kedelai masih cukup aman sama seperti tahun sebelumnya. Hingga Maret, Impor kedelai ...

Read More »

Kemtan – Produksi Jagung Sudah ada Peningkatan

Kementerian Pertanian (Kemtan) mempunyai cerita baru untuk swasembada hasil pertanian. Kali ini Kemtan mengklaim jika produksi jagung dalam negeri sudah surplus sehingga Indonesia memiliki peluang untuk meningkatkan ekspor jagung ke beberapa negara. Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menjelaskan, pada tahun ...

Read More »

Industri Pakan Semakin Tertekan oleh Harga Bahan Baku

Industri pakan ternak di Indonesia semakin tertekan dengan harga bahan baku yang semakin tinggi. Melonjaknya harga bahan baku merupakan imbas dari larangan impor jagung yang dikeluarkan oleh Kementerian Pertanian (Kemtan). Akibat harga jagung yang tinggi, harga pakan juga ikut meroket. ...

Read More »

Lonjakan Harga Cabai Masih Berlanjut di Maret

Memasuki bulan Maret 2018 ini, harga cabai masih belum menunjukan penurunan. Hingga saat ini harga komoditas cabai masih betah di angka tertinggi. Terhitung sejak Februari, harga cabai di beberapa daerah terus mengalami kenaikan secara perlahan. Berdasarkan laporan di lapangam, saat ...

Read More »

Hari Ini Karet Menguat 3% Meski Ada Batasan Pasokan

Di perdagangan Senin (4/14) harga karet masuk zona hijau usai ada kenaikan 3% meskipun banyak kekhawatiran soal pasokan usai para produsen memutuskan akan membatasi angka produksi mereka di awal bulan ini. Dalam laporan, harga karet untuk pasokan Mei 2018 dalam ...

Read More »

Harga Karet Hari Ini Melemah 0,45%

Didalam perdagangan di hari ini, Kamis (30/11) harga karet masih saja mengalami reli penurunanya. Dan ini sudah berlangsung sejak dua hari berturut-turut. Harga karet didalam masa pasokan Mei 2018, dalam rilisan pihak Tocom (Tokyo Commodity Exchange), dalam posisi melemah kembali ...

Read More »

Harga Karet Melemah 0.1% Akibat Tekanan Harga Minyak Mentah & Yen

Senin (27/11) harga karet dalam pantauan melemah usai adanya pergerakan yen yang menguat dan adanya pelemahan kembali harga minyak bumi sejak pagi ini. Harga karet untuk memasok April 2018 dalam rilisan Tocom melemah sebesar 0,1% (0,20 poin) menuju ke kisaran ...

Read More »